Batik Kabupaten Malang

Di Kabupaten Malang ada produksi batik di sejumlah titik. Tapi gaungnya memang tidak sebesar dengan batik Solo, Jogja atau Pekalongan. Tapi tetap harus didukung agar tumbuh. Yang sudah dikenal sebagai batik Druju dari Kec Sumbermanjing Wetan. Tapi ada juga produksi batik di Tajinan dan Singosari. Mana lagi ya?  Foto ini diambil di Pringgitan, Pendopo Kabupaten Malang beberapa waktu lalu. 

Komentar

Postingan populer dari blog ini

Ke Makam Troloyo Mojokerto

Pejabat Pemkab Malang Terlibat Pembunuhan Janda (1)

Belum Sosialisasi E KTP, Pelaksanaan Molor